Aku Tidak Memukul

Aku Tidak Memukul

Rei El Tsuraya A

Telah di baca oleh 1 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:43

Deskripsi Buku

Bimo asyik bermain di sekolah Tapi Bimo tidak mau berbagi mainan bersama teman temannya Setiap ada teman yang mendekat Bimo memukul temannya itu Akhirnya Bimo main sendiri hingga ia terjatuh Tidak ada teman yang mau mendekati Bimo Mereka pasti takut dipukul Bimo Lama lama Bimo bosan main sendiri Apa yang dilakukan Bimo selanjutnya ya Bimo asyik bermain di sekolah. Tapi, Bimo tidak mau berbagi mainan bersama teman-temannya. Setiap ada teman yang mendekat, Bimo memukul temannya itu. Akhirnya Bimo main sendiri hingga ia terjatuh. Tidak ada teman yang mau mendekati Bimo. Mereka pasti takut dipukul Bimo. Lama-lama Bimo bosan main sendiri. Apa yang dilakukan Bimo selanjutnya ya?

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
24
Kategori
Sub Kategori
Penerbit
Tahun Terbit
ISBN
978-602-341-187-0
eISBN
978-602-341-319-5

Koleksi lain dari Rei El Tsuraya A

Lihat Semua

Buku Rekomendasi

Lihat Semua

Buku Terkait

Lihat Semua