Melalui buku ini penulis menunjukkan bahwa Allah sesungguhnya tidak hanya dapat ditemukan dalam teologi tetapi dapat juga ditemukan dalam filsafat psikologi dan bidang bidang lainnya Penulis mengajak pembaca untuk merasakan kehadiran Allah dalam berbagai bidang kehidupannya terutama dalam kehidupan berbangsa dan bernegara Buku ini dibagi dalam tujuh bagian yaitu teologi peran gereja dan bangsa perdamaian dalam keragaman gereja dan politik radikalisme negara dan agama dan Pancasila Melalui buku ini, penulis menunjukkan bahwa Allah sesungguhnya tidak hanya dapat ditemukan dalam teologi, tetapi dapat juga ditemukan dalam filsafat, psikologi, dan bidang-bidang lainnya. Penulis mengajak pembaca untuk merasakan kehadiran Allah dalam berbagai bidang kehidupannya, terutama dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Buku ini dibagi dalam tujuh bagian, yaitu: teologi, peran gereja ...dan bangsa, perdamaian dalam keragaman, gereja dan politik, radikalisme, negara dan agama, dan Pancasila.