BAS untuk Membangun Karakter di Pendidikan Kesetaraan

BAS untuk Membangun Karakter di Pendidikan Kesetaraan

Suhud Rois

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Tugas dan fungsi penilik sebagai pengendali mutu adalah melakukan pembimbingan terhadap tutor agar proses pengajaran menghasilkan peserta didik yang berkarakter Banyak tutor yang belum melaksanakan pengajaran sesuai tupoksinya Untuk memotivasi tutor melaksanakan proses pengajaran yang dapat menciptakan siswa yang berkarakter maka dirancanglah rencana pembelajaran yang membuat peserta didik belajar secara aktif dan belajar dalam keadaan senang Semua itu dikemas dalam sebuah strategi bernama BAS Ingin tahu bagaimana strategi BAS dilaksanakan Baca buku ini Mudah dipahami dan mudah dilaksanakanTugas dan fungsi penilik sebagai pengendali mutu adalah melakukan pembimbingan terhadap tutor agar proses pengajaran menghasilkan peserta didik yang berkarakter. Banyak tutor yang belum melaksanakan pengajaran sesuai tupoksinya. Untuk memotivasi tutor melaksanakan proses pengajaran yang dapat menciptakan siswa yang berkarakter, maka dirancanglah rencana pembelajaran yang membuat peserta didik belajar secara aktif, dan ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
112
Kategori
Sub Kategori
Tahun Terbit
ISBN
978-623-215-602-9
eISBN

Koleksi lain dari Suhud Rois

Lihat Semua

Buku Rekomendasi

Lihat Semua