Belajar Gerak Tari Lebih Asyik dengan Metode Peer Tutoring

Belajar Gerak Tari Lebih Asyik dengan Metode Peer Tutoring

Heni Utami Indriastuti, S.Sn.

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Model pembelajaran kooperatif merupakan salah satu model pembelajaran yang mendukung pembelajaran kontekstual Model pembelajaran Kooperatif dapat pula didefinisikan sebagai sistem kerja atau belajar kelompok yang terstruktur Yang termasuk struktur ini ada 5 unsur pokok yaitu saling ketergantungan positif tanggung jawab individual interaksi personal keahlian bekerja sama dan proses kelompok Buku ini merupakan jelmaan dari PTK yang telah dilakukan penulis Hasil penelitian membuktikan bahwa pembelajaran metode peer tutorial dapat meningkatkan hasil belajar seni budaya khususnya belajar gerak tari dengan menggunakan level dan pola lantai Buku ini dikemas dalam bahasa yang sederhana sehingga dapat dinikmati oleh banyak pembaca Model pembelajaran kooperatif merupakan salah satu model pembelajaran yang mendukung pembelajaran kontekstual. Model pembelajaran Kooperatif dapat pula didefinisikan sebagai sistem kerja atau belajar kelompok yang terstruktur. Yang termasuk struktur ini ada 5 unsur pokok, yaitu: saling ketergantungan positif, tanggung jawab individual, interaksi personal, keahlian bekerja sama, dan proses kelompok. Buku ini merupakan jelmaan dari PTK yang telah dilakukan penulis. Hasil penelitian membuktikan bahwa pembelajaran ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
74
Kategori
Sub Kategori
Penerbit
Tahun Terbit
ISBN
978-623-7600-63-3
eISBN
proses

Buku Rekomendasi

Lihat Semua