aulus adalah pribadi yang sangat istimewa dan menarik untuk dijadikan contoh bagi orang beriman baik yang terkait dengan panggilannya hidupnya maupun karyanya Dialah yang menganiaya para pengikut Yesus namun dia pula yang menjadi rasul bagi Nya agar semua bangsa percaya kepada Nya Kita berupaya untuk belajar hidup seperti Paulus sehingga kita boleh menjadi orang beriman yang mampu menerima diri apa adanya siap melayani dan berkomitmen dalam pelayanan tangguh menghadapi tantangan dan kesulitan saat melakukan pelayanan aulus adalah pribadi yang sangat istimewa dan menarik untuk dijadikan contoh bagi orang beriman, baik yang terkait dengan panggilannya, hidupnya, maupun karyanya. Dialah yang menganiaya para pengikut Yesus, namun dia pula yang menjadi rasul bagi-Nya agar semua bangsa percaya kepada-Nya. Kita berupaya untuk belajar hidup seperti Paulus, sehingga kita boleh menjadi orang ...beriman yang mampu menerima diri apa adanya, siap melayani dan berkomitmen dalam pelayanan, tangguh menghadapi tantangan dan kesulitan saat melakukan pelayanan.