Buku Panduan PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI WISE WOUND Internet Assesment Pada Pasien Ulkus Diabetikum

Buku Panduan PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI WISE WOUND Internet Assesment Pada Pasien Ulkus Diabetikum

Alfian Bayu Indrawan; Abu Bakar; Rr Dian Tristiana

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Dokumentasi merupakan kegiatan penting dalam proses perawatan Dokumentasi yang memberikan bukti tentang layanan dan perawatan yang diberikan menunjukkan bagaimana keputusan yang terkait dengan perawatan pasien dibuat dan dengan demikian memastikan kontinuitas dan konsistensi dalam penyediaan perawatan serta perlu dilaksanakan dengan cepat dan mudah Android sebagai platform media terbuka menyediakan kesempatan bagi pengembang untuk menciptakan aplikasi mereka sendiri sehingga dapat digunakan oleh bermacam macam perangkat bergerak Dokumentasi yang di transformasikan dalam aplikasi android memberikan media baru bagi pengguna untuk melakukan dokumentasi Dalam buku ini berisi petunjuk dalam menggunakan dokumentasi berbasis aplikasi android yang di kembangkan oleh penulis yang dapat digunakan sebagai panduan dalam mengope rasikan aplikasi Dokumentasi merupakan kegiatan penting dalam proses perawatan. Dokumentasi yang memberikan bukti tentang layanan dan perawatan yang diberikan, menunjukkan bagaimana keputusan yang terkait dengan perawatan pasien dibuat, dan dengan demikian memastikan kontinuitas dan konsistensi dalam penyediaan perawatan serta perlu dilaksanakan dengan cepat dan mudah. Android sebagai platform media terbuka menyediakan kesempatan bagi ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
46
Kategori
Sub Kategori
Tahun Terbit
ISBN
978-623-8040-90-2
eISBN
978-623-8040-91-9

Buku Rekomendasi

Lihat Semua