Seperti Bintang di Langit Teni Setiani Tak kuasa jemari ini mencengkerammu Hanya asa yang mampu bernaung Di dalam jiwa ini Seonggok harapan yang hendak kupijak Namun seakan terjal Jalan yang kutempuh menuju Mu Buah Hati Deti Rosmawati Malaikat itu tersenyum Berlari sambil merentangkan tangannya Yang mungil Sorot matanya bagai mata akua Berlian yang selalu dipuja la semacam surat cinta Yang kami rinduSeperti Bintang di Langit Teni Setiani Tak kuasa jemari ini mencengkerammu Hanya asa yang mampu bernaung Di dalam jiwa ini Seonggok harapan yang hendak kupijak Namun seakan terjal Jalan yang kutempuh menuju-Mu ----- Buah Hati Deti Rosmawati Malaikat itu tersenyum Berlari sambil merentangkan tangannya Yang mungil Sorot matanya bagai mata akua Berlian yang selalu dipuja. la semacam surat cinta Yang kami rindu