Pandemi covid 19 yang terjadi saat ini memicu terjadinya perubahan pada kehidupan masyarakat dan memaksa pemerintah untuk menerapkan berbagai kebijakan guna mengatasi penyebaran covid 19 di Indonesia Salah satu program yang digagas untuk mengatasi covid 19 adalah dengan mengupayakan adanya kekebalan komunitas herd immunity melalui program vaksinasi covid 19 Petugas kesehatan di lapangan dalam pelaksanaan program vaksinasi covid 19 mengalami banyak hambatan Diantaranya yang harus dihadapi seperti beredarnya informasi hoax terkait vaksin covid 19 penentangan jenis bahan vaksin yang digunakan serta adanya KIPI kejadian ikutan pasca imunisasi Program yang dikeluarkan pemerintah Indonesia ini secara tidak langsung menunjukkan rendahnya tingkat motivasi masyarakat dalam keikutsertaan program vaksinasi covid 19 yang digagas sebagai upaya menciptakan herd immunity di masyarakat Pandemi covid-19 yang terjadi saat ini memicu terjadinya perubahan pada kehidupan masyarakat dan memaksa pemerintah untuk menerapkan berbagai kebijakan guna mengatasi penyebaran covid-19 di Indonesia. Salah satu program yang digagas untuk mengatasi covid-19 adalah dengan mengupayakan adanya kekebalan komunitas (herd immunity) melalui program vaksinasi covid-19. Petugas kesehatan di lapangan dalam pelaksanaan ...program vaksinasi covid-19 mengalami banyak hambatan. Diantaranya yang harus dihadapi seperti beredarnya informasi hoax terkait vaksin covid-19, penentangan jenis bahan vaksin yang digunakan, serta adanya KIPI (kejadian ikutan pasca imunisasi). Program yang dikeluarkan pemerintah Indonesia ini secara tidak langsung menunjukkan rendahnya tingkat motivasi masyarakat dalam keikutsertaan program vaksinasi covid-19 yang digagas sebagai upaya menciptakan herd immunity di masyarakat.