Gubuk di tengah ladang : kumpulan cerita anak

Gubuk di tengah ladang : kumpulan cerita anak

Sri Sudaryati

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Setiap liburan Rianti selalu ke tempat Nenek bersama adiknya Selain mengunjungi neneknya Rianti juga menyempatkan menemui Lastri sahabatnya Lastri adalah anak Pak Parjo orang yang membantu Nenek menggarap ladang Lastri adalah anak yang rajin membantu orang tua dan pandai terutama tentang menulis huruf Jawa Rianti tidak malu belajar dari Lastri Begitu juga Lastri dia belajar mengoperasikan HP dari Rianti Mereka saling mengisi kekurangan sehingga menjadi sahabat yang kompak Gubuk Nenek menyimpan sejuta kenangan tentang persahabatan dan tolong menolong Selain kisah Rianti dan Lastri buku ini juga berisi sembilan cerita yang tidak kalah menariknya Penasaran dengan kisah kisah menarik lainnya Yuk baca selengkapnya dalam kumpulan cerita anak yang berjudul Gubuk di Tengah Ladang ini Setiap liburan Rianti selalu ke tempat Nenek bersama adiknya. Selain mengunjungi neneknya, Rianti juga menyempatkan menemui Lastri, sahabatnya. Lastri adalah anak Pak Parjo, orang yang membantu Nenek menggarap ladang. Lastri adalah anak yang rajin membantu orang tua dan pandai terutama tentang menulis huruf Jawa. Rianti tidak malu belajar dari Lastri. Begitu ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
68
Kategori
Sub Kategori
Tahun Terbit
ISBN
978-623-308-638-7
eISBN
proses

Buku Rekomendasi

Lihat Semua