Hikmah di Balik Perintah dan Larangan Allah

Hikmah di Balik Perintah dan Larangan Allah

Prof. Dr. Alaiddin Koto, M.A.

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Tidak satupun ciptaan Allah yang sia sia Semua ada maksud dan tujuannya Tujuan itu ada yang nyata dan disebutNya secara jelas dan ada pula yang tersembunyi dan harus nbsp digali menjadi pengetahuan lalu dijadikan pegangan dalam menempuh kehidupan di dunia untuk dijadikan bekal ketika telah kembali ke alam baka Itulah yang disebut dengan hikmah hakikat sebenarnya dari semua ciptaan Allah baik berupa sabda benda peristiwa atau fenoma Amat beruntunglah orang yang diberi hikmah oleh Allah baik yang diilhamkan langsung ke dalam dadanya maupun yang didapatkannya melalui upaya pencarian intelektual dan atau spiritual Merekalah yang disebut oleh Allah sebagai orang orang yang memperoleh kebaikan yang amat besar Hikmah harus dicari dan pencarian itulah yang disebut jihad di jalan Allah Tidak satupun ciptaan Allah yang sia-sia. Semua ada maksud dan tujuannya. Tujuan itu ada yang nyata dan disebutNya secara jelas, dan ada pula yang tersembunyi dan harus  digali menjadi pengetahuan lalu dijadikan pegangan dalam menempuh kehidupan di dunia untuk dijadikan bekal ketika telah kembali ke alam baka. Itulah yang disebut dengan ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
276
Kategori
Sub Kategori
Tahun Terbit
ISBN
978-979-769-751-8
eISBN
978-602-425-228-1

Koleksi lain dari Prof. Dr. Alaiddin Koto, M.A.

Lihat Semua

Buku Rekomendasi

Lihat Semua