Buku ini merupakan pengenalan pengetahuan Hukum Lingkungan sebagai norma yang berintikan pendekatan command and control dalam cakupannya terhadap upaya upaya remediasi rehabilitasi dan restorasi adalah untuk mengendalikan kualitas lingkungan tersebut Pendekatan atas kesadaran yang ada pada buku ini antara lain Filsafat Lingkungan Hidup Lingkungan hidup dan Hukum lingkungan Perkembangan hukum lingkungan dll Buku ini merupakan pengenalan pengetahuan Hukum Lingkungan sebagai norma yang berintikan pendekatan command and control dalam cakupannya terhadap upaya-upaya remediasi, rehabilitasi dan restorasi adalah untuk mengendalikan kualitas lingkungan tersebut. Pendekatan atas kesadaran yang ada pada buku ini antara lain : Filsafat Lingkungan Hidup, Lingkungan hidup dan Hukum lingkungan, Perkembangan hukum lingkungan ...dll.