Impian Hanoman Cilik: Seri Hanoman Cilik

Impian Hanoman Cilik: Seri Hanoman Cilik

Yoana Dianika; Kezia Josephine

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Hanoman seorang anak yang baik hati Ia tinggal di sebuah desa bersama ibunya Dewi Anjani Berbeda dengan anak anak lain seusianya Hanoman berbulu seperti kera Bulunya berwarna putih Ia pun memiliki ekor yang panjang Hanoman sering diolok olok oleh temannya bahwa ia adalah anak kera Hal ini membuat Hanoman sedih Sejak kecil ia tidak pernah bertemu ayahnya Hanoman bertekad bertemu dengan ayahnya untuk membuktikan bahwa ia bukan anak kera Dewi Anjani memberitahukan bahwa ayah Hanoman adalah seorang dewa yang tinggal di kayangan Untuk sampai ke sana ia harus mendaki sampai ke puncak Gunung Lawu Tentu itu bukan hal yang mudah Namun tekad Hanoman untuk bertemu ayahnya sangat kuat Hanoman kemudian berlatih di bawah bimbingan Dewa Bayu Hanoman akan menjalani latihan dengan tekun dan ulet demi cita citanya bertemu dengan bapanya Hanoman seorang anak yang baik hati. Ia tinggal di sebuah desa bersama ibunya, Dewi Anjani. Berbeda dengan anak-anak lain seusianya, Hanoman berbulu seperti kera. Bulunya berwarna putih. Ia pun memiliki ekor yang panjang. Hanoman sering diolok-olok oleh temannya bahwa ia adalah anak kera. Hal ini membuat Hanoman sedih. Sejak kecil ia ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
26
Kategori
Sub Kategori
Penerbit
Tahun Terbit
ISBN
978-979-21-6387-5
eISBN
978-979-21-6590-6

Koleksi lain dari Yoana Dianika; Kezia Josephine

Lihat Semua

Buku Rekomendasi

Lihat Semua