Bagi jurnalis profesional buku ini mengisyaratkan perlunya sikap dasar untuk terus belajar Untuk mengembangkan kompetensi independensi dan profesionalisme di bidang jurnalisme Sementara bagi audiens khalayak atau masyarakat luas uraian jurnalisme kontekstual di buku ini juga menjadi isyarat bahwa peluang untuk berkiprah dalam dunia media sekarang ini sangatlah terbuka Arus globalisasi perkembangan teknologi serta pengetahuan jurnalisme yang semakin kontekstual merupakan peluang amat besar bagi setiap warga untuk berpartisipasi membuat konten media yang positif Mulai dari berita opini surat pembaca maupun foto jurnalistik yang bisa diproduksi secara kreatif Dengan cakupan topik topik fundamental ini buku ini juga akan bermafaat bagi mahasiswa yang mengikuti mata kuliah Dasar dasar Jurnalistik Jurnalisme Media maupun Isu isu Komunikasi Kontemporer Bagi jurnalis profesional, buku ini mengisyaratkan perlunya sikap dasar untuk terus belajar. Untuk mengembangkan kompetensi, independensi, dan profesionalisme di bidang jurnalisme. Sementara bagi audiens, khalayak, atau masyarakat luas, uraian jurnalisme kontekstual di buku ini, juga menjadi isyarat bahwa peluang untuk berkiprah dalam dunia media sekarang ini sangatlah terbuka. Arus globalisasi, perkembangan ...teknologi, serta pengetahuan jurnalisme yang semakin kontekstual merupakan peluang amat besar bagi setiap warga untuk berpartisipasi membuat konten media yang positif.Mulai dari berita, opini, surat pembaca, maupun foto jurnalistik yang bisa diproduksi secara kreatif. Dengan cakupan topik-topik fundamental ini, buku ini juga akan bermafaat bagi mahasiswa yang mengikuti mata kuliah “Dasar-dasar Jurnalistik, “Jurnalisme Media”, maupun “Isu-isu Komunikasi Kontemporer”.