Meski memiliki usaha sampingan mereka tetap menomorsatukan pekerjaan di perusahaan tempat mereka bekerja Mereka juga menjamin tidak bakal mengganggu tempat bekerja yang telah membesarkannya Caranya selain mengerjakan bisnis sampingan di luar jam kantor juga melibatkan orang terdekat terutama istriMeski memiliki usaha sampingan, mereka tetap menomorsatukan pekerjaan di perusahaan tempat mereka bekerja. Mereka juga menjamin tidak bakal mengganggu tempat bekerja yang telah membesarkannya. Caranya, selain mengerjakan bisnis sampingan di luar jam kantor, juga melibatkan orang terdekat, terutama istri