Kembalinya senyum mereka

Kembalinya senyum mereka

PeRita Angraini, S.Tp.

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Sekolah merupakan wadah terjadinya kolaborasi antara orang tua guru dan siswa dalam upaya pembentukan karakter peserta didik Berbagai latar belakang keluarga dan lingkungan dari siswa akan memengaruhi perkembangan karakter peserta didik itu sendiri Buku Kembalinya Senyum Mereka ini kumpulan dari kisah beberapa peserta didik dengan berbagai problematika kehidupan yang tentunya sangat memengaruhi semangat dan pembentukan karakter mereka Dalam buku ini menceritakan juga bagaimana upaya guru guru dalam menyelesaikan permasalahan tersebut Setiap kisah pada buku ini memberikan pengalaman yang berharga dan nilai nilai moral yang tinggi baik bagi guru orang tua maupun peserta didik Butuh kerja sama dari guru orang tua dan siswa agar menciptakan generasi yang mampu menghadapi berbagai masalah dan bangkit dengan karakter yang kuat Luar biasa Sekolah merupakan wadah terjadinya kolaborasi antara orang tua, guru, dan siswa dalam upaya pembentukan karakter peserta didik. Berbagai latar belakang keluarga dan lingkungan dari siswa akan memengaruhi perkembangan karakter peserta didik itu sendiri. Buku Kembalinya Senyum Mereka ini kumpulan dari kisah beberapa peserta didik dengan berbagai problematika kehidupan, yang tentunya sangat memengaruhi ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
74
Kategori
Sub Kategori
Tahun Terbit
ISBN
978-623-152-491-1
eISBN
proses

Buku Rekomendasi

Lihat Semua