Adi Utarini penyintas Covid 19 kehilangan suami yang meninggal akibat wabah ini Kini ia menyiapkan konser amal mengenang kepergian suaminya yang hasilnya akan digunakan untuk membantu penanganan Covid 19 Adi Utarini, penyintas Covid-19, kehilangan suami yang meninggal akibat wabah ini. Kini, ia menyiapkan konser amal mengenang kepergian suaminya yang hasilnya akan digunakan untuk membantu penanganan Covid-19.