Maraknya isu tenaga kerja asal Cina di Indonesia membuat banyak orang menyorot Menteri Tenaga Kerja Hanif Dhakiri Banyak anggapan bahwa kementeriannya terlalu lunak memberi izin kerja buruh asing dan berakibat tergerusnya jatah pekerja lokal Maraknya isu tenaga kerja asal Cina di Indonesia membuat banyak orang menyorot Menteri Tenaga Kerja Hanif Dhakiri. Banyak anggapan bahwa kementeriannya terlalu lunak memberi izin kerja buruh asing dan berakibat tergerusnya jatah pekerja lokal.