Mahir Berhitung dengan Abakus

Mahir Berhitung dengan Abakus

Supriyono; Suprianto

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Abakus atau sempoa satu empat merupakan alat hitung dan dan sekaligus merupakan media pembelajaran berhitung dalam membentuk mental aritmatika berhitung dengan bayangan dan pertimbangan lain yang menguatkan adalah 1 Abakus atau sempoa merupakan pola atau teknik berhitung pada bilangan cacah meliputi tambah dan kurang secara mahir dengan menggunakan media abakus atau sempoa 2 Prinsip berhitung yang digunakan adalah set manik manik dan ambil manik manik set sama dengan menjumlah dan ambil sama dengan mengurang 3 Abakus atau sempoa menerapkan prinsip pembelajaran yang mengacu pada dedaktif metodik dan prinsip prinsip pembelajaran yang mengedepankan keaktifan siswa Abakus atau sempoa satu-empat merupakan alat hitung dan dan sekaligus merupakan media pembelajaran berhitung dalam membentuk mental aritmatika (berhitung dengan bayangan),dan pertimbangan lain yang menguatkan adalah: 1. Abakus atau sempoa merupakan pola atau teknik berhitung pada bilangan cacah meliputi tambah dan kurang secara mahir dengan menggunakan media abakus atau sempoa. 2. Prinsip berhitung ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
146
Kategori
Tahun Terbit
ISBN
978-602-8988-13-1
eISBN
proses

Buku Rekomendasi

Lihat Semua