Memahami Mutiara-Mutiara Mimpi

Memahami Mutiara-Mutiara Mimpi

Syekh Muhammad bin Abdul Karim al-Madani

Telah di baca oleh 1 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:37

Deskripsi Buku

Syekh Muhammad bin Abdul Kar m al Madani atau yang dikenal dengan as Samman dalam buku ini membahas mimpi menurut sudut pandang beliau yang berbeda dengan ulama lainnya seperti Ibnu al Qayyim Ibnu Hazm al Imam al Muhyiddin Ibnu al Araby al Qarafy Ibnu Qutaibah dan sebagainya Beliau memaparkan mimpi menggunakan perspektif tasawuf yaitu jalan pendakian derajat bagi seorang salik melalui tidurnya Para ulama berbeda beda dalam memahami dan membagi macam macam mimpi tergantung sudut pandang yang digunakan meskipun secara umum banyak yang merujuk pembagian secara minimal berdasarkan keterangan hadis bahwa mimpi ada tiga macam mimpi dari Allah mimpi dari setan dan mimpi dari bisikan hati atau bawaan alam sadar Syekh Muhammad bin ‘Abdul Karīm al-Madani atau yang dikenal dengan as-Samman dalam buku ini membahas mimpi menurut sudut pandang beliau yang berbeda dengan ulama lainnya seperti Ibnu al-Qayyim, Ibnu Hazm, al-Imam al-Muhyiddin Ibnu al-Araby, al-Qarafy, Ibnu Qutaibah dan sebagainya. Beliau memaparkan mimpi menggunakan perspektif tasawuf yaitu jalan pendakian derajat bagi seorang ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
107
Kategori
Sub Kategori
Penerbit
Tahun Terbit
ISBN
978-623-02-1984-9
eISBN
978-623-02-2234-4

Buku Rekomendasi

Lihat Semua

Buku Terkait

Lihat Semua