Dengan memantau pancaran Sinar Gamma Satelit GRO diharapkan bisa mengungkapkan misteri alam semesta satelit berbobot 17 ton itu seharga US 617 Juta Rahasia lubang hitam juga akan dibongkar Dengan memantau pancaran Sinar Gamma, Satelit GRO diharapkan bisa mengungkapkan misteri alam semesta satelit berbobot 17 ton itu, seharga US$ 617 Juta. Rahasia lubang hitam juga akan dibongkar.