Merdeka belajar merupakan upaya memberi kebebasan dan otonomi pada lembaga pendidikan serta merdeka dari birokratisasi Guru dan dosen dibebaskan dari birokrasi yang berbelit serta mahasiswa diberi kan kebebasan untuk memilih bidang yang mereka suka Dalam hal ini kurikulum yang adaptif dan inovatif sangat diperlukan Merdeka belajar merupakan upaya memberi kebebasan dan otonomi pada lembaga pendidikan, serta merdeka dari birokratisasi. Guru dan dosen dibebaskan dari birokrasi yang berbelit, serta mahasiswa diberikan kebebasan untuk memilih bidang yang mereka suka. Dalam hal ini, kurikulum yang adaptif dan inovatif sangat diperlukan.