Nasopharynx Cancer dan Caregiver

Nasopharynx Cancer dan Caregiver

Harsudianto Silaen; dkk

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Nasopharynx Cancer NPC merupakan penyakit yang paling ganas Kanker nasofaring di Indonesia memiliki insiden yang relatif tinggi Karsioma nasofaring menempati peringkat kelima sebagai penyebab kematian tertinggi di Indonesia dibanding kanker tubuh lain Namun pada pria menempati peringkat ketiga sedangkan pada wanita menempati peringkat kelima Karsinoma nasofaring merupakan tumor ganas yang paling banyak dijumpai di antara tumor ganas di Indonesia di mana karsinoma nasofaring termasuk dalam lima besar tumor ganas dengan frekuensi tertinggi bersama tumor ganas serviks uteri tumor payudara tumor getah bening dan tumor kulit sedangkan di daerah kepala dan leher menduduki tempat pertama Nasopharynx Cancer (NPC) merupakan penyakit yang paling ganas. Kanker nasofaring di Indonesia memiliki insiden yang relatif tinggi. Karsioma nasofaring menempati peringkat kelima sebagai penyebab kematian tertinggi di Indonesia dibanding kanker tubuh lain. Namun pada pria menempati peringkat ketiga sedangkan pada wanita menempati peringkat kelima. Karsinoma nasofaring merupakan tumor ganas yang paling ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
77
Kategori
Sub Kategori
Penerbit
Tahun Terbit
ISBN
978-623-498-663-1
eISBN
978-623-498-664-8

Buku Rekomendasi

Lihat Semua