Nurmala : ketika semua itu tidaklah mudah bagiku

Nurmala : ketika semua itu tidaklah mudah bagiku

Nela Oktavia

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Nurmala seorang gadis sederhana memutuskan untuk berhenti dari pekerjaannya sebagai buruh pabrik untuk mengejar pendidikannya yang tertunda Dia berhasil masuk ke universitas negeri ternama di kota asalnya denga jurusan keguruan Namun ternyata itu hanyalah awal dari perjuangannya untuk masa depan yang diimpikan Mampukah Nurmala bertahan dan berjuang untuk mencapai cita citanya Yuk ikuti perjalanan hidup Nurmala dalam meniti karier dan membanggakan keluarga Temukan pesan kebaikan dalam novel ini Nurmala, seorang gadis sederhana, memutuskan untuk berhenti dari pekerjaannya sebagai buruh pabrik untuk mengejar pendidikannya yang tertunda. Dia berhasil masuk ke universitas negeri ternama di kota asalnya denga jurusan keguruan. Namun, ternyata itu hanyalah awal dari perjuangannya untuk masa depan yang diimpikan. Mampukah Nurmala bertahan dan berjuang untuk mencapai cita-citanya? Yuk, ikuti ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
172
Kategori
Sub Kategori
Tahun Terbit
ISBN
978-623-152-445-4
eISBN
proses

Buku Rekomendasi

Lihat Semua