Aswaja yang berfokus pada moderasi beragama memiliki peran penting dalam membentuk teologi Islam yang moderat demokratis serta terintegrasi dengan ilmu pengetahuan dan teknologi Melalui pendekatan ini mahasiswa dapat mengembangkan wawasan tentang harmoni antara agama dan sains serta menerapkan nilai nilai etika sosial dan demokrasi dalam kehidupan sehari hari Aswaja, yang berfokus pada moderasi beragama, memiliki peran penting dalam membentuk teologi Islam yang moderat, demokratis, serta terintegrasi dengan ilmu pengetahuan dan teknologi. Melalui pendekatan ini, mahasiswa dapat mengembangkan wawasan tentang harmoni antara agama dan sains, serta menerapkan nilai-nilai etika sosial dan demokrasi dalam kehidupan sehari-hari.