Pengantar hukum paten indonesia

Pengantar hukum paten indonesia

Dian Nurfitri; Rani Nuradi

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Suatu pengantar pengetahuan dasar tentang Hukum Paten diuraikan secara garis garis besar dalam buku kecil ini oleh dua penulis praktisi di Direktorat Jenderal Hak Kekayaan Intelektual Kementrian Hukum dan HAM Substansi yang dimuat dalam buku pengantar ini adalah BAB I Pendahuluan BAB II Beberapa Perjanjian Internasional yang terkait dengan Pengaturan Paten di Indonesia BAB III Perlindungan Paten di Indonesia BAB IV Arti Informasi Paten Penelusuran dan Pemetaan Informasi Paten BAB V Isu isu yang terkait dengan Hak Para pembaca yang ingin mendapat pemahaman tentang apa itu Hak Paten dapat memperolehnya dengan memiliki buku kecil ini yang membahas pelbagai pengetahuan ilmu tentang Hak Paten di Indonesia Suatu pengantar pengetahuan dasar tentang Hukum Paten diuraikan secara garis-garis besar dalam buku kecil ini oleh dua penulis praktisi di Direktorat Jenderal Hak Kekayaan Intelektual, Kementrian Hukum dan HAM. Substansi yang dimuat dalam buku pengantar ini, adalah: BAB I Pendahuluan; BAB II Beberapa Perjanjian Internasional yang terkait dengan Pengaturan Paten di Indonesia; ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
108
Kategori
Sub Kategori
Tahun Terbit
ISBN
978-979-414-746-7
eISBN
000-000-000-00-00

Buku Rekomendasi

Lihat Semua