Pengantar Sosiolinguistik

Pengantar Sosiolinguistik

Muhammad Rafiek

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Buku Pengantar Sosiolinguistik ini berisi tentang a sosiolinguistik dan perkembangannya b proses komunikasi bahasa c bahasa dan masyarakat d pelbagai variasi dan jenis bahasa e bilingualisme diglosia poliglosia alih kode dan campur kode f interferensi dan integrasi bahasa g pemilihan bahasa h sikap bahasa i perubahan pergeseran pemertahanan pembalikan pergeseran bahasa dan kepunahan bahasa j bahasa kebudayaan dan sistem simbol k perencanaan bahasa l pembakuan bahasa dan bahasa Indonesia baku dan m pengajaran bahasa Buku Pengantar Sosiolinguistik ini berisi tentang (a) sosiolinguistik dan perkembangannya, (b) proses komunikasi bahasa, (c) bahasa dan masyarakat, (d) pelbagai variasi dan jenis bahasa, (e) bilingualisme, diglosia, poliglosia, alih kode, dan campur kode, (f) interferensi dan integrasi bahasa, (g) pemilihan bahasa, (h) sikap bahasa, (i) perubahan, pergeseran, pemertahanan, pembalikan pergeseran bahasa, ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
357
Kategori
Sub Kategori
Tahun Terbit
ISBN
978-623-190-804-9
eISBN
978-623-190-805-6

Buku Rekomendasi

Lihat Semua