Sebuah buku referensi yang mengupas tentang Kota Palembang dengan masyarakatnya secara kultural dan ekologis lekat dengan kehidupan air Potensi daerah di satu segi dan di segi lain potensi olahraga air tampaknya belum dimanfaatkan secara optimal Sebuah buku referensi yang mengupas tentang Kota Palembang, dengan masyarakatnya, secara kultural dan ekologis lekat dengan kehidupan air. Potensi daerah di satu segi, dan di segi lain potensi olahraga air, tampaknya belum dimanfaatkan secara optimal.