Rahasia Makrifat Jawa

Rahasia Makrifat Jawa

Agus Wahyudi

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Tak bisa disangkal lagi bahwa ajaran makrifat Jawa berasal dari para wali legendaris yang sudah tidak asing lagi namanya di tanah Jawa ini tak terkecuali juga peran penting Syekh Siti Jenar Selanjutnya ilmu tersebut dilestarikan oleh generasi berikutnya termasuk puncaknya oleh petinggi Kerajaan Mataram Sultan Agung Agar tidak punah ajaran makrifat ini terus saja dijaga dikembangkan dan diamalkan baik oleh pihak keraton pihak ulama maupun masyarakat umum di Jawa yang meminatinya Hingga akhirnya ajaran ini juga sangat akrab dengan kaum Kejawen dan menjadi pelajaran pokok yang penting untuk dipelajari Nah buku yang sangat berharga ini mencoba mengurai dan menelaah secara detail bagaimana silsilah dan ajaran makrifat Jawa yang sebenarnya Dengan gaya urai yang mudah dicerna pembaca akan mengerti tahapan tahapan apa saja yang harus dipelajari Dan yang lebih menarik lagi adalah bagaimana konsep manunggaling kawula Gusti menjadi tingkatan puncak dari ajaran makrifat Jawa Selamat membaca Tak bisa disangkal lagi bahwa ajaran makrifat Jawa berasal dari para wali legendaris yang sudah tidak asing lagi namanya di tanah Jawa ini, tak terkecuali juga peran penting Syekh Siti Jenar. Selanjutnya, ilmu tersebut dilestarikan oleh generasi berikutnya, termasuk puncaknya oleh petinggi Kerajaan Mataram, Sultan Agung. Agar tidak punah, ajaran makrifat ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
210
Kategori
Sub Kategori
Penerbit
Tahun Terbit
ISBN
noisbn
eISBN
978-623-192-090-4

Buku Rekomendasi

Lihat Semua