Sidat Besar di Hapa

Sidat Besar di Hapa

Redaksi Trubus

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Pembesaran sidat memakai hapa membuat produktivitas sidat meningkat Apalagi teknologi itu bisa diaplikasikan pada lahan sempit sampai besar mulai kolam tembok kolam tanah atau langsung di karamba jaring apung KJA Namun bila KJA dipilih mesti bersaing dengan budidaya ikan konsumsi populer lain seperti mas dan nila yang banyak dipelihara di waduk Cirata dan Jatiluhur Jawa Barat Hapa menjadi pilihan peternak sidat untuk menggenjot produksi Pembaca bisa mendapatkan informasi singkat seputar pemakaian hapa dalam buku ini Lewat buku ini pembaca juga memperoleh informasi seputar jenis sidat di tanahair Pembesaran sidat memakai hapa membuat produktivitas sidat meningkat. Apalagi teknologi itu bisa diaplikasikan pada lahan sempit sampai besar, mulai kolam tembok, kolam tanah, atau langsung di karamba jaring apung (KJA). Namun bila KJA dipilih, mesti bersaing dengan budidaya ikan konsumsi populer lain seperti mas dan nila yang banyak dipelihara di waduk ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
26
Sub Kategori
Penerbit
Tahun Terbit
ISBN
-
eISBN
978-623-280-257-5

Koleksi lain dari Redaksi Trubus

Lihat Semua

Buku Rekomendasi

Lihat Semua