Wawasan Baru Filsafat Pendidikan Islami

Wawasan Baru Filsafat Pendidikan Islami

Dr. Samsul Bahri, MA.

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Buku Wawasan Baru Filsafat Pendidikan Islam menyajikan pendekatan segar dan inovatif terhadap filsafat pendidikan Islam Buku ini membahas prinsip prinsip dasar yang mendasari pendidikan dalam Islam dengan bingkai filosofis komponen Pendidikan Islam yakni guru murid serta evaluasi pembelajaran ala Taxonomy Bloom s bahkan institusi madrasah dan pesantren dengan mengeksplorasi relevansinya tantangan pendidikan modern Penulis berupaya menggali kembali nilai nilai pendidikan Islam yang holistik yang tidak hanya fokus pada aspek intelektual tetapi juga moral spiritual dan sosial Melalui buku ini pembaca diajak untuk memahami filsafat pendidikan Islam sebagai suatu sistem yang utuh dan integratif yang menyatukan unsur unsur keimanan pengetahuan dan akhlak Buku ini juga menyoroti pentingnya pendidikan yang tidak hanya mengutamakan aspek kognitif tetapi juga mencakup dimensi karakter dan etika yang menjadi inti ajaran Islam Penulis juga mengkritisi praktik pendidikan kontemporer yang cenderung sekuler dan materialistis serta menawarkan wawasan baru tentang bagaimana pendidikan Islam dapat merespon tantangan globalisasi teknologi dan perubahan sosial yang cepat Dengan membahas konsep konsep kunci dalam filsafat pendidikan Islam buku ini memberikan perspektif baru yang menginspirasi dalam mengembangkan sistem pendidikan yang lebih manusiawi dan berkeadilan selain itu buku ini juga mencakup diskusi tentang hubungan antara pendidikan dan pembangunan karakter serta pentingnya peran guru sebagai teladan dalam proses pendidikan Buku ini sangat relevan bagi para pendidik mahasiswa serta siapa saja yang tertarik untuk mendalami pendidikan dalam perspektif Islam yang lebih mendalam dan aplikatif Buku Wawasan Baru Filsafat Pendidikan Islam menyajikan pendekatan segar dan inovatif terhadap filsafat pendidikan Islam. Buku ini membahas prinsip-prinsip dasar yang mendasari pendidikan dalam Islam dengan bingkai filosofis komponen Pendidikan Islam yakni guru, murid serta evaluasi pembelajaran ala Taxonomy Bloom’s, bahkan institusi madrasah dan pesantren dengan mengeksplorasi relevansinya, tantangan pendidikan modern. ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
402
Kategori
Sub Kategori
Penerbit
Tahun Terbit
ISBN
978-634-7045-80-5
eISBN
978-634-7045-81-2

Buku Rekomendasi

Lihat Semua