Cinta berselimut luka

Cinta berselimut luka

Khairunnisak

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Perkenalan gadis itu dengan seorang mahasiswa dari kampus lain membuatnya mengambil sebuah keputusan besar dalam hidupnya menikah muda Pernikahan yang diimpikan oleh setiap insan dilakukan Ika dan Chandra saat mereka masih menjadi mahasiswa Harapan akan indahnya sebuah pernikahan ternyata didera badai Jatuh bangun Ika berusaha melewatinya Cinta memang tak selamanya berwujud rasa Beragam emosi tokoh utama dalam buku ini akan mempermainkan emosi Anda Apakah menurut Anda mereka akan mampu melewati badai ini Yuk kita coba hanyut dalam kisah serunya Perkenalan gadis itu dengan seorang mahasiswa dari kampus lain, membuatnya mengambil sebuah keputusan besar dalam hidupnya: menikah muda. Pernikahan yang diimpikan oleh setiap insan, dilakukan Ika dan Chandra saat mereka masih menjadi mahasiswa. Harapan akan indahnya sebuah pernikahan ternyata didera badai. Jatuh bangun Ika berusaha melewatinya. Cinta memang tak selamanya berwujud rasa. ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
96
Kategori
Sub Kategori
Tahun Terbit
ISBN
978-623-152-244-3
eISBN
proses

Buku Rekomendasi

Lihat Semua

Buku Terkait

Lihat Semua