Buku Kompilasi Perjanjian Internasional Aktual di Bidang Kekayaan Intelektual yang Diratifikasi Indonesia adalah sebuah tulisan yang membahas perjanjian internasional di bidang kekayaan intelektual sebagai buku referensi khususnya untuk para mahasiswa dan mereka yang berkecimpung di bidang kekayaan intelektual Meningat buku ini dimaksudkan untuk memahami secara komprehensif mengenai materi muatan perjanjian perjanjian yang dimaksud maka Penulis berupaya mengutip ketentuannya secara lengkap dan komprehensif agar memudahkan pembaca memahami naskah yang dimaksud Buku "Kompilasi Perjanjian Internasional Aktual di Bidang Kekayaan Intelektual yang Diratifikasi Indonesia" adalah sebuah tulisan yang membahas perjanjian internasional di bidang kekayaan intelektual sebagai buku referensi, khususnya untuk para mahasiswa dan mereka yang berkecimpung di bidang kekayaan intelektual. Meningat buku ini dimaksudkan untuk memahami secara komprehensif mengenai materi muatan perjanjian-perjanjian yang ...dimaksud, maka Penulis berupaya mengutip ketentuannya secara lengkap dan komprehensif agar memudahkan pembaca memahami naskah yang dimaksud.