MULTIFAITH EDUCATION Penguatan Karakter Bela Negara di Perguruan Tinggi

MULTIFAITH EDUCATION Penguatan Karakter Bela Negara di Perguruan Tinggi

Taufikurrahman; Ahmad Barizi

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Multifaith education mengacu pada pendekatan pendidikan yang mempromosikan pemahaman toleransi serta apresiasi terhadap beragam keyakinan dan praktik keagamaan Multifaith education secara spesifik dilakukan untuk menanamkan toleransi budaya dan kesadaran akan keberagaman kepercayaan sejak dini Implikasi internalisasi nilai multifaith education dalam penguatan karakter bela negara terbagi menjadi dua yaitu implikasi teoretis dan praktis Multifaith education mengacu pada pendekatan pendidikan yang mempromosikan pemahaman, toleransi, serta apresiasi terhadap beragam keyakinan dan praktik keagamaan. Multifaith education secara spesifik dilakukan untuk menanamkan toleransi, budaya, dan kesadaran akan keberagaman kepercayaan sejak dini. Implikasi internalisasi nilai multifaith education dalam penguatan karakter bela negara terbagi menjadi dua, yaitu implikasi teoretis dan ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
130
Kategori
Sub Kategori
Tahun Terbit
ISBN
978-623-114-321-1
eISBN
proses

Buku Rekomendasi

Lihat Semua