Slamet Yahya 1 Pendahuluan Potret pendidikan kita dewasa ini semakin suram Berbagai persoalan mencabik cabik nilai nilai luhur pendidikan di negeri yang berasaskan Pancasila Kasus korupsi kolusi dan nepotisme semakin menjadi jadi keseluruh instansi pemerintahan bahkan telah membudaya di lingkungan masyarakat kita Dalam pemberitaan media massa surat kabar dan tayangan tayangan TV banyak sekali kasus kasus yang kurang baik dan kurang etis yang dilakukan oleh orangorang penting di Negara kita Misalnya para pejabat tinggi yang melakukan korupsi pimpinan yang melakukan kekerasan terhadap bawahannya para guru yang seharusnya menjadi suri tauladan bagi anak didiknya malah melakukan perbuatan amoral tawuran pelajar yang mengakibatkan korban tewas dan kasus pemerasan kekerasan bullying antar pelajar sempat membuat heboh Negara kita tercinta 4 Danang Probotanoyo Jerat Kapitalisme dan Tawuran Pelajar Kedaulatan Rakyat Selasa 2 Oktober 2012 4 1Slamet Yahya 1 Pendahuluan Potret pendidikan kita dewasa ini semakin suram. Berbagai persoalan mencabik-cabik nilai-nilai luhur pendidikan di negeri yang berasaskan Pancasila. Kasus korupsi, kolusi, dan nepotisme, semakin menjadi-jadi keseluruh instansi pemerintahan, bahkan telah membudaya di lingkungan masyarakat kita. Dalam pemberitaan media massa, surat kabar, dan tayangan-tayangan TV, banyak sekali kasus-kasus ...yang kurang baik dan kurang etis yang dilakukan oleh orangorang penting di Negara kita. Misalnya; para pejabat tinggi yang melakukan korupsi, pimpinan yang melakukan kekerasan terhadap bawahannya, para guru yang seharusnya menjadi suri tauladan bagi anak didiknya, malah melakukan perbuatan amoral, tawuran pelajar yang mengakibatkan korban tewas, dan kasus pemerasan/ kekerasan (bullying) antar pelajar, sempat membuat heboh Negara kita tercinta.4 Danang Probotanoyo, Jerat Kapitalisme dan Tawuran Pelajar, Kedaulatan Rakyat, Selasa 2 Oktober 2012. 4 1