Spiritualitas Orang-Orang Katolik

Spiritualitas Orang-Orang Katolik

Al Purwa Hadiwardoyo

Telah di baca oleh 0 pemustaka, dengan total durasi baca 00:00:00

Deskripsi Buku

Dalam buku ini spiritualitas berarti gaya hidup tertentu dalam menghayati iman kepada Kristus Spiritualitas orang Katolik berbeda dari spiritualitas orang Protestan atau orang Anglikan atau orang Orthodoks karena ia menghayati imannya kepada Kristus di dalam lingkungan Gereja Katolik yang gaya kekristenannya berbeda dari gaya Gereja Protestan atau Gereja Anglikan atau Gereja Orthodoks Buku ini akan menguraikan aspek aspek yang tampak pada spiritualitas orang orang Katolik pada umumnya dan aspek aspek spiritualitas yang hanya tampak pada orang orang atau kelompok kelompok Katolik tertentu Dalam buku ini, ?spiritualitas? berarti gaya hidup tertentu dalam menghayati iman kepada Kristus. Spiritualitas orang Katolik berbeda dari spiritualitas orang Protestan atau orang Anglikan atau orang Orthodoks, karena ia menghayati imannya kepada Kristus di dalam lingkungan Gereja Katolik, yang gaya kekristenannya berbeda dari gaya Gereja Protestan atau Gereja Anglikan atau Gereja ...

Detail Buku

Ketersediaan
1/1
Jumlah Halaman
120
Kategori
Sub Kategori
Penerbit
Tahun Terbit
ISBN
978-979-21-6861-7
eISBN
978-979-21-6944-7

Koleksi lain dari Al Purwa Hadiwardoyo

Lihat Semua

Buku Rekomendasi

Lihat Semua